Matematika

Pertanyaan

saat ini,usia adikku 18 bulan.sementar itu,usiaku 11 tahun.perbedaan usiaku dengan adikku adalah. a.7 tahun 5 bulan b.8 tahun 6 bulan c.8 tahun 6 bulan d.9 tahun 6 bulan.pake caranya ya.

2 Jawaban

  • Usia Adik = 18 bulan ÷ 12 = 1,5 tahun
    Usiaku = 11 tahun

    Selisih usia = 11 - 1,5 = 9,5 tahun = 9 tahun 6 bulan (D)
  • Jawabannya adalah D.

    11 thn - 1 thn 6 bulan (umur adik)
    = 10 thn 12 bulan - 1 thn 6 bulan
    =9 thn 6 bln.

    D.

    Trims. Semoga membantu

Pertanyaan Lainnya