Bagaimanakah caranya agar batu dapat terlempar sejauh mungkin dari katapel?
Biologi
azmifaris6212
Pertanyaan
Bagaimanakah caranya agar batu dapat terlempar sejauh mungkin dari katapel?
2 Jawaban
-
1. Jawaban AthaFauziah
Dengan memberikan tarikan gaya otot yang lebih besar, sehingga gaya pegas yang dihasilkan juga akan membesar, dan dapat melontarkan batu pada jarak yang lebih jauh -
2. Jawaban Milieth
semakin kuat karet pada ketapel dan semakin kuat tenaga tarikannya semakin kuat pula gaya pegas yang dihasilkan karet
jadi untuk menghasilkan gaya pegas yang maksimal pada suatu ketapel diperlukan gaya tarikan yang maksimal pula
untuk meningkatkan gaya pegas ketapel dapat dengan menambah karet dan gaya tarikannya, sehingga batu dapat terlempar lebih jauh lagi